Text
Sengketa Pilkada Penyelesaian dari Mahkamah Agung ke Mahkamah Konstitusi
Buku ini berusaha untuk menceritakan tentang sejarah dan proses penanganan sengketa pemilihan kepada daerah yang semula dilaksanakan oleh Mahkamah Agung, hingga beralih ke Mahkamah Konstitusi. Tentunya buku ini menjadi bagian penting yang menguraikan sejarah dan proses demokratisasi di Indonesia pasca-reformasi, khususnya dalam pemilihan kepala daerah.
| B015055 | 324.6 Adh s | Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain