Text
Jalan Panjang dan Berliku Menuju Akses Terhadap Keadilan : Kertas Posisi YLBHI tentang Implementasi UU Bantuan Hukum
Buku ini berisi pemantauan YLBHI atas implementasi UU Bantuan Hukum di tahun kedua, agar mendapatkan gambaran serta fakta yang signifikan atas situasi dan kondisi penyelenggaraan bantuan hukum. Hasil pemantauan implementasi UU Bantuan Hukum yang berupa kertas posisi tidak hanya sebuah kajian berstandar ilmiah tetapi juga mencoba mengikuti standar format pelaporan evaluasi kebijakan yang ditujukan sebagai bahan dasar yang memadai untuk perbaikan atas regulasi, kebijakan serta penyelenggaraan sistem bantuan hukum nasional.
Terdapat di gudang IndoArsip dengan nomor box 19121825
| B005686 | 346.6 Ibr j | Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev (PSHK) | Tersedia |
| B004405 | 346.6 Ibr j | Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev (Yasin's Private Library) | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2024-11-21) |
Tidak tersedia versi lain