Text
Partnering with IFC in East Asia and the Pacific
IFC memberikan pembiayaan dan pendampingan teknis kepada perusahaan-perusahaan Indonesia dan internasional di berbagai sektor, mulai dari sektor pembangkit listrik hingga transportasi dan perbankan. IFC memberikan solusi terpadu yang meliputi berbagai produk pembiayaan mulai dari pinjaman langsung dan permodalan (equity) hingga pembiayaan perdagangan.
| B008693 | 658.4 Par | Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev (PSHK) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain