Text
Menguak Tabir Hukum
Buku ini berfungsi sebagai buku ajar (textbook) untuk menjadi pegangan, baik bagi dosen maupun mahsiswa yang terlibat dalam mata kuliahL pengantar ilmu hukum, teori hukum, hukum dan masyarakat, antropologi hukum, logika hukum dan pranata hukum baru, serta penemuan hukum maupun hukum acara. Buku ini juga dapat dijadikan bacaan bagi masyarakat kalangan non-hukum yang ingin mengetahui seluk-beluk hukum pada umumnya, karena isi buku ini sebagian besar menyajikan berbagai hal yang fundamental tentang hukum secara sistematis.
| B008698 | 340.1 Ach m | Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev (Hukumonline) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain